4 Rekomendasi Tempat Bukber Antimainstream Terbaik di Depok, Nomor 1 Terkenal Banget Wajib Coba

4 Rekomendasi Tempat Bukber Antimainstream Terbaik di Depok, Nomor 1 Terkenal Banget Wajib Coba

ILUSTRASI-Ben_Kerckx/pixabay-

Berbagai hidangan dan tempat yang unik seperti tempat makan dengan ketinggian yang tidak biasa, kawasan tempat makan yang dekat dengan perumahan artis dalam negeri dan berbagai keunikan lainnya. Menariknya, sejumlah tempat menjadi favorit anak muda karena menyuguhkan makanan yang enak. 

Misalnya untuk sejumlah makanan ada yang hadir dengan makanan ringan seperti rice bowl, kopi, gurame goreng dan berbagai menu pilihan lainnya. Tertarik untuk mencoba?

Rekomendasi tempat bukber tidak biasa di Depok Jawa Barat

  1. Dapoer Djoeang


Tempat makan yang terletak di 'kawasan Ayu Ting-Ting' atau tepatnya di  Jalan Margonda Raya, Nomor 488, Pondok Cina, Depok, Jawa Barat.

Memiliki lokasi yang strategis, Dapoer Djoeang hadir dengan nuansa kafe yang cukup unik. Tempat ini bisa banget jadi pilihan Anda khususnya para generasi muda untuk mengagendakan buka bersama bareng teman-teman kantor, atau teman sekolah yang sudah lama tidak jumpa.

Dapoer Djoeang ini  menyediakan tempat outdoor berupa rooftop dengan penawaran menu yang beraneka ragam, seperti dari rice bowl, kopi, dan lain-lain.

  1. Talaga Sampiereun Depok


×

Berlokasi di Jalan Margonda Raya, Nomor 88 Kemiri Muka, Kecamatan Beji, Depok, Talaga Sampiereun Depok berikan penawaran menu nusantara yang lezat dan nuansa tempat makan yang nyaman.

Sebagai contoh menu lezat yang bikin nambah porsi yaitu Nasi liwet yang masih mengepulkan uap panas, ditemani udang tepung, gurame goreng beserta sambal khas nusantara yang rasanya tak monoton di lidah.

Disandingkan menu minuman segar seperti teh poci, es cendol dan minuman menyegarkan lainnya.

Di momen ramadhan seperti ini, sebaiknya menghindari antrian panjang yang bisa menguras tenaga, jadi untuk mengagendakan bukber disini bisa banget reservasi melalui akun media sosial atau datang langsung mengajukan bookingan untuk agenda bukber kalian.

Rumah makan ini buka setiap hari mulai pukul 11.00 WIB hingga 22.00 WIB.

Baca juga: Bingung Mau Bukber di Mana? Simak Rekomendasi Tempat Bukber di Bandung Jawa Barat, Nomor 2 Beri Nuansa Pedesaan

Baca juga: Simak 4 Daftar Tempat Makan yang Cocok Untuk Bukber di Karawang Jawa Barat, Resto Harga Desa Kualitas Makanan Juara Bro!

Baca juga: Jarang Sepi Pembeli! 5 Tempat Bukber di Cirebon Ini Jadi Favorit Saat Ramadhan, Harus Rela Antri Panjang

rekomendasi kedai di Depok ada di halaman selanjutnya

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm