Bagaimana Cara Mengajukan KUR BCA 2023? Begini Langkah-Langkah Pengajuan Beserta Limit Pinjaman dan Syarat 

Bagaimana Cara Mengajukan KUR BCA 2023? Begini Langkah-Langkah Pengajuan Beserta Limit Pinjaman dan Syarat 

Bagaimana Cara Mengajukan KUR BCA 2023? Simak Lebih Cara Pengajuan Lengkap Limit Pinjaman dan Syarat Pengajuan-pasja1000 / 3494 images/pixabay-

Cara Mengajukan KUR BCA 2023

  1. Kunjungi kantor cabang BCA terdekat dilingkungan Anda.
  2. Ambil nomor antrean dan tunggu.
  3. Katakan pada petugas bahwa Anda ingin mengajukan pinjaman KUR BCA.
  4. Mengisi formulir pengajuan pinjaman KUR BCA.
  5. Ajukan nominal angsuran sesuai ketentuan.
  6. Tim petugas pinjaman KUR BCA akan survei lokasi usaha dan kelayakan nasabah.
  7. Tunggu informasi lebih lanjut (Jika pengajuan KUR BCA disetujui, nasabah akan mendapatkan pencairan dan uang akan ditransfer ke rekening).

Cara Mengajukan KUR BCA Online

Pengajuan KUR BCA online melalui laman resmi webform BCA dengan mengisi formulir. Sebelum mengisi formulir, lakukan verifikasi nomor handphone Anda terlebih dahulu untuk :

  1. Menerima kode verifikasi.
  2. Melanjutkan pengisian data pengajuan yang tersimpan di draft.
  3. Mempermudah penerimaan informasi.

Baca juga: Langsung Cair Rp500 Juta! Begini Aturan Baru Pengajuan KUR BNI 2023, Cepat dan Mudah Tak Perlu Sertakan Jaminan Tambahan



Syarat pengajuan KUR BCA di laman resmi webform BCA :

  1. Permohonan Rp 100 juta sampai Rp 500 juta.
  2. Peruntukan Modal Kerja atau Rencana Pengembangan Usaha.
  3. Lama usaha minimal 6 bulan berdiri.
  4. Menyiapkan dokumen KTP-el, Kartu Keluarga (KK), NPWP, dan Dokumen Opsional: Surat Keterangan Usaha (SKU) untuk pengajuan perseorangan atau Tanda Daftar Perusahaan (TDP)/Nomor Induk Badan (NIB) untuk pengajuan badan usaha.

Demikian informasi seputar syarat dan cara pengajuan KUR BCA 2023 semoga bermanfaat.

Baca juga: Langsung Cair Rp500 Juta! Begini Aturan Baru Pengajuan KUR BNI 2023, Cepat dan Mudah Tak Perlu Sertakan Jaminan Tambahan



×

***

 

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm