Bagaimana Asal Mula Terbentuknya Kota Banyuwangi? Berikut 13 Asal Usul Singkatan Nama Kabupaten dan Kota di Jawa Timur, Kota Anda Termasuk Gak Nih?

Bagaimana Asal Mula Terbentuknya Kota Banyuwangi? Berikut 13 Asal Usul Singkatan Nama Kabupaten dan Kota di Jawa Timur, Kota Anda Termasuk Gak Nih?

SUNYI! Inilah 4 Wilayah Tersepi di Maluku yang Bikin Tentram, Surganya Bawah Laut Hingga Dikenal Mancanegara!-biraratulmardziyah/pixabay-

4. renggalek
Kabupaten Trenggalek di Jawa Timur ternyata juga berasal dari singkatan. Nama Trenggalek konon berasal dari 'terangin galih'. istilah itu diberikan oleh pemuka agama saat itu Ki Ageng Sinawang.Kemudian istilah 'terangin galih' yang artinya 'terangnya hatimu' itu disingkat menjadi Trenggalek.


5. Madiun
Nama kabupaten di Jawa Timur yang berasal dari singkatan salah satunya adalah Madiun. Kono dahulu kala saat Panembahan Ronggo Jumeno membabat hutan, dirinya melihat banyak hantu berayunan. Kemudian muncul istilah 'medi' yang artinya hantu dan 'ayun-ayun' yang artinya berayunan. Lalu dirinya menamai tempat tersebut sebagai Madiun'.



6. Tuban

Dalam cerita rakyat yang beredar, nama Tuban berasal dari istilah 'watu tiban' yang artinya batu jatuh. Konon dahulu ada burung yang membawa pusaka berbentuk batu milik Raden Patah. Namun pusaka tersebut malah jatuh di sebuah tempat. Masyarakat yang melihatnya kemudian menyebut 'watu tiban' sehingga menjadi nama daerah dan disingkat Tuban.


7. Banyuwangi
Cerita asal usul nama Banyuwangi memang cukup populer di Indonesia. Menurut legenda, nama Banyuwangi berasal dar tragedi kematian Sri Tanjung yang dibunuh suaminya, Sidopekso. Sidopekso menuduh istrinya selingkuh karena hasutan seorang raja. Sri Tanjung yang setia kemudian mengucapkan sumpah, bahwa dirinya tidak selingkuh. Sri Tanjung berujar, kalau sampai darahnya nanti harum berarti dia setia.



×

Namun jika busuk, berarti benar-benar selingkuh. Sidopekso kemudian membunuh Sri Tanjung dengan keris. Lalu darah dari keris itu dicuci di sungai. Hasilnya aroma air di sungai itu menjadi harum. Lalu muncul istilah 'banyune wangi (airnya harum)' yang kemudian disingkat menjadi Banyuwangi.

Baca juga: WASPADA! Daerah di Sumatera Utara yang Miliki Angka Kejahatan Paling Tinggi, Hingga Tercatat 1000 Kejahatan dalam Satu Tahun?

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm